Surabaya, Nusantaraabadinews.com – EU Centre resmi dibuka di Universitas AirlanggaEuropean Union (EU) Centre di Universitas Airlangga resmi dibuka hari ini sebagaiinisiatif bersama antara Delegasi Uni Eropa untuk Indonesia dan UNAIR. Berlokasi diLantal 12 ASEEC Tower, Kampus B, EU Centre dirancang untuk menjadi pusat untukmendorong kolaborasi akademik dan memperdalam pemahaman tentang rangkaianinstitusi, kebijakan, dan nilai-nilai Uni Eropa. EU Centre di UNAIR akan menyediakansumber daya yang bermanfaat bagi para mahasiswa, akademisi, dan masyarakatumum tentang hubungan Uni Eropa, membuka akses ke publikasi-publikasi, materiinformasi, dan peluang untuk pertukaran akademis dan budaya.
Sebagai bagian dari pencapaian ini, Uni Eropa dan UNAIR turut menandatangani NotaKesepahaman (MoU),yang menetapkan kerangka kerja untuk meningkatkankolaborasi. MoU ini akan memfasilitasi berbagai kegiatan, termasuk sesi kuliah denganDuta Besar, sesi informasi tentang beasiswa yang didanai Uni Eropa di bawah programErasmus dan Horizon Europe, kunjungan ke Delegasi Uni Eropa di Jakarta, danpeluang magang bagi mahasiswa.”Indonesia dan Uni Eropa memiliki ambisi yang sama untuk mewujudkan perdamaiandan pembangunan yang berkelanjutan, serta merayakan keragaman budayamasing-masing. Untuk merealisasikan aspirasi tersebut, Universitas Airlangga danDelegasi Uni Eropa di Indonesia telah meresmikan EU Centre, sebuah saranapertukaran ide dan pengetahuan. EU Centre akan menyediakan akses ke materi-materipenting tentang Uni Eropa,memberdayakan pemuda-pemudi dan komunitas akademisIndonesia,”ujar H.E. Denis Chaibi, Duta Besar Uni Eropa untuk Indonesia.
“Pada dies natalis ke 70 tahun bulan ini, Universitas Airlangga bangga menjadi tuanrumah bagi EU Centre pertama di Indonesia di kampus kami. Inisiatif ini sejalan dengarvisi kami untuk meningkatkan keterlibatan global (global enhancement) darmenyediakan sumber daya terbaik untuk mahasiswa kami agar dapat sukses di eradunia yang semakin terglobalisasi.
EU Centre akan menjadi fasilitas unik untulmemperluas wawasan mahasiswa kami tentang hubungan Uni Eropa dan membukpintu bagi peluang akademis baru. Saat ini, Universitas Airlangga telah memiliki 57perjanjian kerjasama dengan 45 institusi pendidikan di 20 negara anggota Uni EropaMelalui EU Centre, kami berharap dapat memperkokoh kolaborasi kami dengan UrEropa dan negara-negara anggotanya, serta semakin meningkatkan kerjasama dengaluniversitas di Eropa” ungkap Prof. Dr. Mohammad Nasih, SE., MT., Ak., RektcUniversitas Airlangga.
Untuk merayakan hari peresmian, para pakar terkait akan memberikan seminarinformasi mengenai pelang penelitian bersama EURAXESS dan program beasiswaErasmus+. Selain itu, peresmian EU Centre turut menampilkan pertunjukan budayayang menyoroti kekayaan tradisi Indonesia dan Eropa.
Ke depannya,EU Centre di UNAIR akan menyelenggarakan sejumlah kegiatan secara rutin, termasuk sesi kuliah, diskusi, seminar, lokakarya, perlombaan, dan festival budaya, yang semuanya bertujuan untuk meningkatkan pemahaman publik tentang Uni eropa dan mempererat hubungan Uni Eropa-Indonesia, serta mempromosikan interaksimasyarakat antarnegara.,” pungkasnya. (Abie)